Sabtu, 08 Januari 2022

Anggota Koramil 05 Tulangan Dampingi Tim Nakes PKM Dalam Kegiatan-kegiatan Vaksinasi Di SDN 1 Dan SDN 2 Janti

Radar Publik
Sidoarjo  - Koramil 0816/05 Tulangan dampingi tim nakes Pkm Kepadangan di SDN 1 dan SDN 2 Janti kecamatan Tulangan kabupaten Sidoarjo Jawa timur pada Jumat  07 Januari 2022.

Babinsa Janti mengatakan bahwa dalam kegiatan pendampingan tim nakes Pkm Kepadangan dalam kegiatan vaksinasi di sekolah dasar negeri ( SDN ) 1 dan 2 Janti Kecamatan Tulangan jenis vaksin sinovac dosis 1 untuk anak anak usia 6 sampai 11 tahun ,semuanya kita himbauan  untuk mematuhi pedoman protokol kesehatan ,jelasnya

Untuk pelaksanaan vaksinasi yang dilakukan tim nakes Pkm Kepadangan kepada anak anak sekolah dasar negeri ( SDN) di ,desa Janti Kecamatan Tulangan, Dengan target 226 anak, pelaksanaan sampai selesai berjalan lancar aman dan kondusif, Hadir dalam kegiatan tersebut Nakes dari PKM Kepadangan, SC: dr. Arik, Bu Feni Meja Injeksi: Bu Mirna, Bu Diana Admin: Bu Lilik, Bu Nurhasanah, Kepala Sekolah SDN kenongo ibu erlita, Spd.  beserta guru, . Joko. S, Kasum  Kamim dan Perangkat Desa Janti."Ucapnya.(Zeey)

Tidak ada komentar:

Box Redaksi Radar Publik

Box Redaksi PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA PERIZINAN BERUSAHA BERBASIS RISIKO SERTIFIKAT STANDAR : 11052300936180004 Nama Pelaku Usaha       ...